viva hidayah Audisi personel Cherry Belle sudah selesai digelar. Itu artinya, Chibi, biasa girl band belia itu dipanggil, telah menemukan pengganti personel lamanya, Wenda dan Devi.
Lalu siapa saja yang kini berhak menambahkan gelar ''Chibi'' di belakang namanya? Gadis itu adalah Kezia dan Steffany. Mereka berhasil mengalahkan dua finalis lainnya, Arie dan Vicky.
Keduanya berumur 19 tahun. Kezia merupakan peserta dari Jakarta, sedangkan Steffany dari Bandung. Berbeda dengan Kezia, Steffany sudah menginjak bangku kuliah di kota tempat tinggalnya.
Sebagai anggota baru girl band pelantun Love Is You itu, Kezia dan Steffany begitu gembira. "Kita berdua seneng banget bisa bergabung sama mereka (Cherry Belle)," kata Kezia ketika jumpa pers di Studio Penta SCTV, Jakarta, Jumat malam, 8 Juni 2012.
Chibi menggelar audisi bertajuk "Cherry Belle Cari Chibi" itu sejak 28 April 2012 lalu. Manajemen sengaja melakukan sayembara lantaran Wenda
No comments:
Post a Comment